Muhammadiyah

PC Muhammadiyah Gadingrejo Gelar Pengajian Songsong Ramadan 1444 Hijriah
Pimpinan Cabang (PC) Muhammadiyah Gadingrejo menggelar songsong Ramadan 1444 Hijriah di halaman Masjid Al-Fatah, Pekon Tegalsari, Pringsewu.
Prof. Sudarman terpilih menjadi ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Lampung periode 2022-2027.
Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Lampung terpilih diminta untuk tidak tersangkut pada politik praktis menjelang Pemilu 2024.
Pimpinan Wilayah (PW) Muhammadiyah dan Aisyiyah Provinsi Lampung menggelar Musyawarah Wilayah (Muswil) di Kabupaten Lampung Timur.
Wakil Bupati Lampung Timur, Azwar Hadi, membuka acara Fun Bike, Bazar dan Perkemahan HW, yang berlangsung di Lapangan Merdeka Kecamatan Batanghari.
Kepala sekolah di lingkungan Muhammadiyah perlu multitasking untuk bisa mengerjakan dua pekerjaaan atau lebih dalam satu waktu.
Pimpinan Wilayah Pemuda Muhammadiyah (PWPM) Lampung menggelar rapat pimpinan wilayah (Rapimwil) satu periode kepengurusan di Bandar Lampung.
Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Pringsewu menggelar diskusi bersama Anggota DPRD Pringsewu dan pihak akademisi.
Haedar Nashir kembali terpilih sebagai Ketua Umum PP Muhammadiyah periode 2022-2027.
Ketua Pengurus Wilayah Muhammadiyah Lampung Prof Marzuki Noor menyampaikan bahwa Muhammadiyah akan segera melaksanakan pembukaan Muktamar ke-48.
Calon bakal yang akan bersaing memperebutkan kursi ketua umum PP Muhammadiyah periode 2022—2027 mencapai 96 orang.
Nahdlatul Ulama (NU) turut berduka dan merasa kehilangan atas wafatnya Prof. Dr. Azyumardi Azra pada Ahad, 18 September 2022.
Bangsa Indonesia kembali berduka. Tokoh Muhammadiyah Buya Syafii Maarif meninggal dunia, Jumat, 27 Mei 2022.
Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah mengukuhkan Rektor Universitas Muhammadiyah Lampung (UML) Periode 2022-2026.
Maklumat itu berisikan tentang penetapan awal puasa Ramadan, Idulfitri, dan Iduladha 1443 Hijriah/2022 Masehi.
Studi Kasus Muhammadiyah dan NU di Indonesia Pasca-Suharto karya Pramono Ubaid Tanthowi.
Seluruh persyarikatan harus turun tangan agar pandemi segera berakhir.
Meski begitu, UML juga tetap mengedepankan akhlak di dalam pembentukan karakter.
Keputusan itu dipertimbangkan dari kian melandainya angka kasus harian penularan covid-19 di wilayah tersebut.
Universitas Muhammadiyah Lampung (UML) menggelar vaksinasi covid-19 bagi keluarga besar civitas akademika.